Langsung ke konten utama

Tutorial Design Vektor Art

Cara membuat gambar vektor dari foto menggunakan Corel Draw X3
Bagian dari Tutorial Design Vektor Art.

The+Avip+mini
Syarat utama dalam pembuatan Tutorial Design Vektor Art:
  • Foto yang dipakai minimal 640x480 px ukurannya
  • Faham toolbar pada Corel minimal tahu fungsi icon yang ada pada Corel
  • Tidak buta warna.
Langsung aja:
  • Import file foto ke Corel (File>Import>(pilih gambar)>Import/Enter atau drag file tersebut ke Screen taksbar program CorelDrw di windows
  • Setting ukuran page Custom (1024x768 px)
  • Tempatkan foto trsbt di tengah page (ctrl+P)
  • Pilih Polyline Tool pada toolbar gambar pensil
  • Buat Garis dasar pada setiap lekukan muka lalu Blok line dengan shape tool atau klik kiri 2x atau tekan F10

  • Pilih Convert Line to curve di toolbar atas ( dilingkari bulat merah )


  • Dan hilangkan setiap sudut pada setiap titik curve nya

  • Setelah itu buat line di setiap sudut matanya, tolak ukurnya adalah gradien dan perubahan setiap warna yang menentukan garis wajah atau kerut wajahnya




  • Buat garis - garis bulu alis dengan “bezier tool“ lalu sertelah sedikit terbentuk menyerupai lengkungan alis buat duplicate group sekumpulan garis tadi dengan mendrag mouse + klik kanan setelah itu tumpuk di sekitaran kumpulan tadi sehingga membentuk bulu alis yang berkesan banyak


  • Buat garis untuk keseluruhan dan jadikan garis tersebut sebagai “guide” untuk nanti pewarnaan pada setiap potongan mukanya. Kira-kira gambaran seperti ini..


Keterangan :
  • Jika Kawan kesulitan membuat bentuk yang rumit dalam Tutorial Design Vektor Art ini maka gunakan tool shape Trim di panel bar Arrange untuk memotong dan gunakan WeldTo untuk menyambungkan 2 bentuk
  • Selanjutnya masukan warna pada setiap bentuk lekukan wajahnya dan hasil akhirnya seperti ini:



Catatan:
  • Untuk pewarnaan Kawan bisa gunakan Fill Tool atau Fountain Fill Dialog (F11) agar warna dalam satu bentuk bisa gradiasi
  • Kawan juga bisa gunakan Interactive Transparancy Tool untu menjadikan suatu warna transparan
Demikian Tutorial Design Vektor Art singkat dari saya semoga bermanfaat untuk semua yang ingin belajar dan ingin tahu tentang dunia desain dan grafis.
Meskipun sederhana dan dengan keterbatasan yang ada.

Postingan populer dari blog ini

Widget Toolbar Blog with JQuery (NavBar Plus)

Widget Toolbar Blog with JQuery (NavBar Plus) untuk blogger (blogspot) ini di buat berawal dari ketertarikan saya untuk mencoba memasang Strip Bar yang di adaptasi dari widget Wordpress dan berlanjut menjadi Menu Plus ala Anime7Graphic. Alhasil menjadikan sebuah Widget sederhana baru yang di beri nama Toolbar Navigasi menu Plus ala Anime7Graphic , widget ini menggunakan JQuery system untuk engine Interface nya dan sedikit improvisation Cascading Style Sheet (CSS). Widget Toolbar Blog with JQuery (NavBar Plus) ini sangat membantu sekali untuk menambahkan fasilitas [pada Blogspot] tambahan secara simple dan pastinya eye catching dan tidak memberatkan loading blog yang kaya akan fasilitas dan fitur. Untuk contohnya silahkan kawan test aja di NavBar blog ini (sejajar dengan navbar default blogspot). Dan untuk cara membuatnya Silahkan lihat kode d bawah! Sebelumnya Download keseluruhan Source Code navbar plus ini. Java Script jQuery versi 1.3.2/lates Thickbox Engine Code (Jika di butu

Animation Visual Effect Video

Halo salam jumpa kembali dengan saya Anime7Graphic. Tak terasa sudah 3 tahun berlalu blog ini berdiri tegap dengan visitor dari kalangan yang beragam. Terimakasih kawan kawan masih sudi mampir kesini walaupun dengan konten yang alakadarnya. Kali ini saya akan sedikit mengulas beberapa informasi mengenai penggunaan Animation Visual Effect Video sebagai salah satu cara explorasi kreatif dalam produksi konten video dan motion graphic, yups saya sudah sertakan contoh dan beberapa tutorial nya. (ada sekitar 25 web tutorial dan tips membuat effect untuk clip)

Download Photoshop Brush 2011

Halo kawan kawan pecinta design dan photoshop ? Semoga hari ini dan seterusnya diberikan kesehatan dan ide-ide brilliant untuk tetap berkarya. Akhirnya hari ini saya bisa menunaikan janji saya kepada kawan-kawan yang request di komentar artikel sebelumnya Download Brush Photoshop satu , dua dan tiga tentang download brush photoshop.